Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Siswa SMK Menanti Hasil Revitalisasi SMK

30 Oktober 2017   11:47 Diperbarui: 30 Oktober 2017   11:56 896 0
Setiap tahun SMK-SMK akan meluluskan siswanya, dengan program revitalisasi yang sesuai dengan Instruksi Presiden (Inpres) Nomor 9 Tahun 2016 para siswa SMK berharap dapat mendongkrak kualitas lulusan SMK Indonesia yang sekarang statistiknya masih banyak yang menganggur. Kondisi revitalisasi membawa program-program strategis yang menjadi prioritas, yakni ; (a) Penyelarasan dan pemutakhiran kurikulum sesuai dengan kebutuhan DUDI, jika tidak mengacuh kebutuhan DUDI(dunia usaha/dunia industri) akan berakibat kompetensi lulusan SMK tidak akan keserap oleh DUDI kembali; (b) Inovasi pembelajaran di SMK dan pelatihan di DUDI, dan meningkatkan profesionalitas guru dan tenagapelatih di DUDI; (c) Kemitraan SMK dengan DUDI guna meningkatkan kompetensi siswa dan penyerapan lulusan SMK; (d) Standardisasi sarana dan prasarana utama di DUDI untuk pelatihan siswa SMK agar layak mencapai kompetensi yang distandarkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun