Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Pada Pendidikan Sistem Ganda Dunia Usaha dan Industri Harus Terlibat Aktif

14 September 2017   06:57 Diperbarui: 14 September 2017   07:05 1759 0
Program di Jerman dilakukan dengan dual system yang di aplikasikan melibatkan secara aktif Dunia Usaha Dunia Industri (dudi) untuk mencapai siswa sekolah kejuruan yang mempunyai kompetensi bertindak secara benar dan dapat menjadi tolok ukur untuk dapat diterapkan di pendidikan kejuruan (SMK) Indonesia, aspek-aspek keuntungan sangat banyak karena peran atau keikutsertaan DUDI pada dunia pendidikan dan menciptakan siswa kompeten bukan hanya tanggung jawab pemerintah tapi melibatkan DUDI. Pengembangan SDM Indonesia di era Global sangat ditentukan pada kemampuan kompetensi dari siswa-siswa SMK

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun