Mohon tunggu...
KOMENTAR
Inovasi

"Cyberwar", Ancaman Masa Kini

27 Januari 2018   07:10 Diperbarui: 27 Januari 2018   08:27 995 0
Tulisan ini didasari dengan sebuah pertanyaan yaitu, apa itu CYBERWAR ? Dari berbagai sumber yang gue baca mengenai pengertian cyberwar dapat gue simpulin bahwa cyberwar itu merupakan perang terhadap suatu kelompok, organisasi, atau negara dengan dunia maya sebagai perantaranya dan pastinya menggunakan teknologi canggih serta memiliki tujuan dan kepentingan tertentu. Cyberwar juga digunakan untuk tujuan merusak jaringan komputer musuh/lawan dengan menggunakan virus, sehingga jaringan komputer lawan tersebut menjadi terganggu atau bahkan mati total. Menurut pengamatan saya, cyberwar muncul karena banyaknya kejahatan kejahatan yang dilakukan di dunia maya, atau bisa disebut dengan cybercrime. Kejahatan kejahatan ini berasal dari hal hal yang kecil sampai yang paling besar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun