Terdapat empat pendekatan dalam karya sastra yakni pendekatan objektif, mimetik, pragmatik, dan ekspresif. Salah satu pendekatan tersebut ialah pendekatan objektif. Pendekatan objektif merupakan pendekatan sastra yang menekankan pada segi intrinsik karya sastra yang bersangkutan menurut Yudiono (1984) .Â
KEMBALI KE ARTIKEL