Investasi sudah menjadi bagian dari perekonomian suatu negara. Investasi sendiri dapat diartikan dengan salah satu cara dalam mengembangkan uang atau harta dalam jangka waktu tertentu untuk memperoleh keuntungan di masa depan. Investasi juga merupakan kegiatan menanam modal baik pada barang ataupun bangunan dengan harapan mendapat keuntungan dalam kurun waktu tertentu.
KEMBALI KE ARTIKEL