Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup Pilihan

Saat Santap Bersama Keluarga, Saatnya Harmonisasi Keluarga Tercipta

25 Agustus 2016   09:21 Diperbarui: 25 Agustus 2016   09:32 213 3
Membangun kebersamaan bersama keluarga selalu kuupayakan adanya. Meskipun aktivitas dunia kerja dan blogger yang menggunung, kuupayakan untuk selalu berada dalam keharmonisan keluarga terlebih saat makan bersama. Begitulah aktivitas yang terjalin antara aku, istri dan anak-anak. Ajang membangun kebersamaan biasanya dimulai selepas shalat maghrib. Didahului dengan sang kakak ‘Zaza’ yang belajar pelajaran di sekolah dan belajar mengaji bersamaku hingga sang adik ‘fathir’ juga turut ikut belajar mengaji. Setelah aktivitas belajar selesai kami melakukan makan bersama. Saat makan bersama inilah momentum berbagi cerita, hingga menumpahkan segala unek-unek yang terjadi dalam keluarga, bisa di dalam rumah seteah maghrib atau di luar rumah yang biasanya dilakukan sekali dalam 1 atau 2 bulan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun