Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Asas Resiprositas dalam Kepemimpinan Prophetik di Era Disrupsi

3 Februari 2024   13:16 Diperbarui: 3 Februari 2024   13:20 120 2
Kepemimpinan dalam suatu organisasi tidak digunakan sebagai sarana untuk mencari eksistensi, popularitas, atau mengumpulkan kekayaan, sebagaimana dijelaskan oleh Robbin "Tujuan kepemimpinan adalah untuk menghubungkan dan melibatkan sejumlah orang pada tingkat yang sesuai guna mencapai tujuan bersama." Kepemimpinan merupakan cara yang digunakan oleh pemimpin untuk menjalankan kerjasama yang produktif dengan pendukung atau yang dipimpinnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun