Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe

'Feeling' Ombak Edwin Makarim di ARTefak Laut Kidul

27 Desember 2016   17:22 Diperbarui: 27 Desember 2016   17:32 57 0
Laut Selatan Yogyakarta memang terkenal, salah satunya, karena keterkaitan dengan sosok mitologis perempuan sakti jelita bernama Nyi Roro Kidul yang menurut legenda merupakan penguasa dimensi supranatural kawasan tersebut. Hal itu juga terlihat dari puluhan kanvas berbagai ukuran  menampilkan sosok Sang Ratu di antara 106 karya pelukis yang dipamerkan pada ajang  ‘Papuri ARTefak Laut Kidul’ yang berlangsung pada 16 – 25 Desember 2016  lalu di Papuri Art Gallery, jl Sukarno-Hatta, Bandung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun