Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Universitas Pamulang Gelar kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat : Meningkatkan Kreativitas Remaja Melalui Desain Grafis Pada Yayasan Baitul Karim

30 November 2024   13:38 Diperbarui: 30 November 2024   13:53 29 0
Tangerang Selatan (20/11) - Pendidikan merupakan kunci untuk membuka pintu bagi anak bangsa menuju masa depan yang cerah. Sebagai salah satu lembaga pendidikan terkemuka di Indonesia, Universitas Pamulang (UNPAM) telah berkomitmen untuk memberikan pendidikan yang berkualitas serta berperan aktif dalam pengembangan karakter dan akademik masyarakat Indonesia. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun