Diabetes tipe 2 adalah penyakit metabolik yang ditandai dengan tingginya konsentrasi gula darah akibat kelainan pengeluaran insulin, kerja insulin, atau keduanya. Pengobatan barat yang ada belum dapat memberikan pengobatan maksimal. Dalam beberapa tahun terakhir, akupuntur telah dikembangkan sebagai terapi non-farmakologi yang efektif dalam mengendalikan kadar gula darah dan mengatasi gejala diabetes tipe 2.
KEMBALI KE ARTIKEL