Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Implementasi Layanan Responsif pada Peserta Didik di Era 4.0

14 Juni 2022   23:28 Diperbarui: 14 Juni 2022   23:33 42 1
Era 4.0 atau bisa disebut dengan revolusi industri 4.0 merupakan era yang dimana terjadinya perkembangan kolaborasi antar teknologi. Adapun pendidikan di era 4.0 ini tentu saja membutuhkan penyesuaian kurikulum baru yang dimana hal tersebut dengan era 4.0 ini. Pada masa pandemi tentu saja implementasi antar teknologi harus dilaksanakan. Maka dari itu, implementasi layanan responsif pada peserta didik juga perlu ditekankan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun