Daulah Bani Abbas didirikan oleh Abu Abbas As Saffah pada tahun 750 H . Pada saat Khalifah Marwan ll akhirnya tewas terbunuh. Abu Abbas As-Saffah kemudian dibaiat sebagai khalifah di masjid Kufah. Dinasti Umayyah akhirnya jatuh ke tangan Dinasti Abbasiyah, namun bukan sekedar pergantian Dinasti. Tetapi merupakan revolusi dalam sejarah Islam yaitu suatu titik balik yang sama pentingnya dengan revolusi Perancis dan revolusi Rusia dalam sejarah barat .
KEMBALI KE ARTIKEL