Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

PKM Kelompok 15 Mengadakan Pelatihan Penyusunan Patty Cash guna Meningkatkan Pemahaman Siswa

4 Agustus 2022   17:20 Diperbarui: 4 Agustus 2022   17:28 44 0
Pada hari Kamis tepatnya tanggal 16 Juni 2022, kami dari Kelompok 15 Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Muhammadiyah Prof Dr. Hamka telah melaksanakan sebuah kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat yaitu, pelatihan penyusunan patty cash berlangsung secara offline di SMK Al-Muhtadin Bekasi bertujuan meningkatkan pemahaman dan dapat mempraktikkan secara langsung mengenai bagaimana cara penyusunan patty cash, metode-metode patty cash, dan fungsi patty cash. Pelatihan penyusunan patty cash  yang bertemakan Optimalisasi keterampilan Siswa/i SMK Al-Muhtadin dalam penyusunan patty cash.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun