Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

JNE Mendorong UMKM Demi Indonesia Maju

13 Januari 2022   15:45 Diperbarui: 13 Januari 2022   15:49 175 0
Indonesia memiliki 273,5 juta penduduk dan tidak semuanya menjadi pegawai kantor di kota besar. Indonesia yang memiliki beberapa pulau yang terpisah juga memiliki tingkat perekonomian yang berbeda. Biasanya dalam suatu daerah ada orang yang sadar untuk meningkatkan tingkat perekonomian masyarakatnya. Maka disitu akan didirikan UMKM atau usaha mikro kecil menengah yang keberadannya sangat membantu masyarakat disekitarnya karena dengan adanya UMKM tersebut akan membuka peluang pekerjaan untuk masyarakatnya. Produk yang dihasilkan oleh UMKM tersebut akan dipasarkan keluar kota dan bisa dikenal oleh masyarakat di kota lain. Dengan begitu perekonomian warga masyarakat di daerah tersebut akan terangkat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun