Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Di Belanda, Ritme Hidup Seakan Dikontrol Per Menit

20 Januari 2019   04:32 Diperbarui: 20 Januari 2019   19:53 641 12
Saya naik bus kota dari stasiun induk Den Haag Centraal, menuju kawasan Wassenaar. Kira-kira melewati sekitar 8 halte. Dari berangkat sampai tiba di terminal tujuan, di dalam bus, ada layar yang menginformasikan bahwa bus akan tiba pada jam dan menit ke sekian pada halte A; jam dan menit sekian akan tiba di halte B dan begitu seterusnya. Dan ketibaan bus pada tiap halte jarang meleset dari menit yang ditentukan dan terbaca di layar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun