Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Indahnya Pesona Pasar Gede Semasa Perayaan Imlek

7 Februari 2017   12:02 Diperbarui: 7 Februari 2017   12:29 324 0
Perbedaan menjadi alasan sebuah perpecahan. Apalagi di era seperti sekarang ini yang pesat dengan adanya adu domba di berbagai kalangan dan negara yang acap kali menimbulkan permusuhan bahkan pertumpahan darah. Kita sudah tidak asing lagi dengan pertumpahan darah yang sepanjang tahun marak terjadi di kawasan asia timur tengah. Seolah pertumpahan darah itu bukan lagi momok yang pantas dibinasakan dari muka bumi. Pertumpahan darah justru menjadi “booming” dan bahkan telinga kita sudah tidak kaget lagi mendengarnya. Banyak usaha telah ditempuh agar pertumpahan darah segera redup. Entah cara itu benar-benar dilakukan dengan kesungguhan atau hanya sekedar klise yang menipu mata dan pendengaran seluruh umat manusia di dunia. Karena pada kenyataannya semakin tua usia dunia semakin melebar korban pertumpahan darah. Semakin banyak penderitaan diciptakan atas adu domba itu sendiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun