Betapa beruntungnya orang yang hatinya diselimuti cinta hakiki. cinta yang kekal sebagaimana kekasih yang dicintainya. cinta hakiki tidaklah datang begitu saja bagaikan durian runtuh. cinta hakiki akan hadir dalam sanubari seorang hamba melalui beberapa sebab dan proses. karena cinta hakiki adalah segala cinta yang berlandaskan kecintaannya terhadap Allah SWT.
KEMBALI KE ARTIKEL