Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Artikel Utama

Vonis Kuda Hitam dan Balak Enam

10 Mei 2017   10:42 Diperbarui: 10 Mei 2017   14:55 3351 21
Menarik sekali apa yang terjadi kemarin: Ahok dinyatakan bersalah dan dihukum 2 (dua) tahun penjara atas kesalahannya yang dianggap menista ayat suci Al Qur'an. Ini sudah banyak dibahas apa dan mengapa. Tapi yang lebih menarik lagi adalah caption instagram dari salah seorang staff Ahok di Pemda DKI, dengan nama ig @alkira_faslah yang memposting foto Ahok berseragam safari khas pegawai Pemda dengan caption "Foto kemarin, bapak bilang "fotoin rif, Bsk2 ga bakalan bisa pake baju ini lagi soalnya"

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun