Pada hari Minggu, 14 Desember 2024, kami atas nama Muhammad Abdul Latif, Ryan Hidayat, dan Nabilla Marsha Amanda Putri, selaku mahasiswa Universitas Negeri Semarang dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Program Studi Teknik Informatika Angkatan 2023, telah melakukan presentasi kepada perwakilan mitra IDI Jateng, yaitu dengan Bapak Adi Ismail. Presentasi ini dilakukan sebagai bagian dari pemenuhan tugas mata kuliah Matematika Diskrit.Â
KEMBALI KE ARTIKEL