Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Rutan Sampang Ikuti Rapat Persiapan "Presiden Menyapa WBP secara Virtual"

6 Desember 2024   09:00 Diperbarui: 6 Desember 2024   09:11 50 0
SAMPANG - Kepala Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Sampang Kantor Wilayah Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan Jawa Timur mengikuti rapat persiapan zoom presiden menyapa warga binaan secara virtual pada hari Rabu (04/12). Kegiatan diikuti oleh seluruh jajaran UPT Pemasyarakatan seluruh Indonesia. Rapat ini diselenggarakan oleh Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun