GRESIKÂ - Dalam rangka memenuhi dan terjaminnya hak bagi Warga Binaannya dalam hal makanan dan minuman Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Gresik Kanwil Kemenkumham Jatim kedatangan Pengurus Wilayah (PW) Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama (ISNU) Jawa Timur berupaya untuk mendapatkan sertifikasi halal untuk Dapur Pawon Sewu Rutan Gresik. Hal ini juga selaras dengan tujuan ISNU Jawa Timur yang menargetkan Provinsi Jawa Timur menjadi
"Central Halal Nasional" di tahun 2027.
(Senin, 27/05/2024)
KEMBALI KE ARTIKEL