Kegiatan yang terpusat di Aula Kanwil Kemenkumham Sumsel diikuti oleh seluruh jajaran pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Sumsel.
PLT. Dirkamtib Erwedi dalam arahan menyampaikan penyelenggaraan pengamanan Permenkumham No 33 Tahun 2015 tentang Pencegahan, Penindakan dan Pemulihan.
Kakanwil Kemenkumham Sumsel Ilham Djaya mengapresiasi Rutan Baturaja yang telah mengikuti arahan Dirkamtib Ditjenpas.