Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Kegiatan Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Evaluasi dan Penilaian P2HAM di Hutan Baturaja

8 Juni 2023   19:02 Diperbarui: 8 Juni 2023   19:05 101 1
Humas_Rubaraja - Rutan Kelas IIB Baturaja menerima kunjungan dari Kantor Wilayah Kemenkumham Sumsel dalam kegiatan koordinasi yang bertujuan untuk persiapan pelaksanaan evaluasi dan penilaian pelayanan publik berbasis HAM/P2HAM. Kamis (8/6/2023)

Dalam kunjungan ini, Tim Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Kemenkumham Sumsel Yang dipimpin oleh Kepala bidang HAM, Karyadi beserta rombongan disambut hangat oleh Kepala Rutan Baturaja, Febriansyah

Turut hadir dalam kegiatan tersebut, Kepala Bapas OKU Induk, Fahrurozi.

Selanjutnya, Tim Divisi Pelayanan Hukum dan HAM Kanwil Kemenkumham Sumsel melakukan peninjauan terhadap fasilitas, kebijakan, dan prosedur yang ada di Rutan Baturaja untuk memastikan kepatuhan terhadap standar HAM yang berlaku.

Serta memberikan arahan, panduan, dan bimbingan kepada Rutan Baturaja dalam rangka mempersiapkan diri untuk pelaksanaan evaluasi dan penilaian pelayanan publik berbasis HAM/P2HAM.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun