Petugas Rutan Salatiga Kembali Ikuti Pembinaan FMD
17 November 2022 12:53Diperbarui: 17 November 2022 12:56490
Salatiga - Mewujudkan Aparatur Sipil Negara (ASN) yang tangguh, berkarakter dan berintegritas, petugas Rumah Tahanan Negara (Rutan) Salatiga kembali mengikuti pembinaan Fisik Mental Disiplin (FMD).
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.