Palembang- Rutan Kelas I Palembang mengikuti kegiatan PTP sebagai bentuk dukungan dalam mewujudkan dan menyukseskan forum G20. Kegiatan ini dilaksanakan oleh Lapas Kelas I Palembang yang bertempat di Lapangan Tenis Rutan Kelas I Palembang. Kamis (27/10).
KEMBALI KE ARTIKEL