Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Tuhan Sedang Memberi Peringatan

5 Agustus 2018   21:43 Diperbarui: 5 Agustus 2018   22:05 341 5
Kubunuh malam ini dengan pedang melengkung tak mengkilap tapi karatan. Bulan bintang mati karena malam telah aku tikam dengan pedang tanpa jampi - jampi tapi dengan berita penderitaan orang - orang kelaparan. Terasa tertikamkah? kalau tidak memang tak lagi punya perasaan. Terasa gelapkah? malam sudah kutikam dalam gelap menyusul  sebentar lagi ada kematian.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun