Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Ilmu Sosial Profetik dalam Pemberdayaan Masyarakat di Era Digital

15 Juli 2024   09:40 Diperbarui: 15 Juli 2024   09:51 79 0
Jakarta, 11 Juli 2024 - Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. HAMKA (FKIP UHAMKA) menjadi tuan rumah bagi acara bergengsi Darul Arqam Madya Nasional dengan tema "Aktivisme Digital: Filantropi Pemberdayaan dan Advokasi Jurnalis". Kegiatan yang diadakan pada Kamis, 11 Juli 2024 ini menghadirkan Ahmad Ruslan, M.Pd, seorang dosen Pendidikan Sejarah dari FKIP UHAMKA, sebagai narasumber utama. Dalam kesempatan ini, beliau membawakan materi tentang "Ilmu Sosial Profetik Kuntowijoyo".

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun