Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Ceritaku Bernama "Bugar Everyday"

22 Juni 2020   11:59 Diperbarui: 22 Juni 2020   12:38 835 4
Timbangan kantor yang biasanya sepi peminat, pagi itu jadi primadona. Selalu ada yang 'heboh' ketika berat badannya naik alias over weight.  Satu persatu teman-teman menaiki timbangan digital berwarna putih susu.

Tiba giliranku menaiki timbangan, angka bergerak dengan cepat begitu dua kakiku mendarat mulus. Angka yang tertera membuat kaget, hampir menyentuh angka 87 Kg.  Tak begitu kaget sih, karena aku memang merasa  beratku terus bertambah. Apalagi yang namanya perut, sudah seperti hamil 3 bulan ( he he he). Angka 87 Kg  langsung membunyikan 'alarmku' . Dengan tinggi badan 165 cm , aku sudah masuk dalam kategori obesitas.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun