Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Mengapa Konsumsi Rohani Harus Lebih Dulu Terpenuhi?

10 Maret 2017   13:02 Diperbarui: 31 Mei 2019   09:21 898 6
Salah satu dambaan orang hidup ialah kesejahteraan. Kesejahteraan identik dengan terpenuhinya semua kebutuhan hidup, kesejahteraan merupakan hal yang fardhu dicari manusia didalam hidupnya. Setiap manusia akan berusaha semaksimal mungkin demi menggapai sebuah kesejahteraan. Kesejahteraan merupakan kondisi di mana seseorang merasa nyaman dan tenteram dalam hidupnya dengan terpenuhinya semua yang dibutuhkan oleh hidupnya. Karena manusia terdiri atas dua unsur, kebutuhan jasmani dan rohani.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun