Senin, 19 Desember 2022 bertempat di Aula Rupbasan Palembang, Karupbasan Palembang dan jajaran mengikuti kegiatan upacara hari bela negara ke-74 dan persiapan nataru 2023 secara virtual dengan tema "Bangkit Negaraku, Jaya Indonesiaku". Kegiatan terpusat di Lapangan Upcara Kemenkumham RI. Bertindak sebagai inspektur upacara yaitu Sekretaris Jenderal Kemenkumham Republik Indonesia, Â Komjen Pol. Andap Budhi Revianto, S.I.K
KEMBALI KE ARTIKEL