Rupbasan Kelas I Pekalongan (Rupbakalong) melaksanakan Upacara gabungan dengan Rutan Kelas IIA Pekalongan dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda yang ke 94 tahun 2022. Upacara bertempat di Halaman dalam Rutan Pekalongan pada hari Jum'at (28/10).Â
KEMBALI KE ARTIKEL