Rumah Zakat bersama PLN Indonesia Power Salurkan Air Bersih untuk Warga Tembulum
19 November 2024 14:18Diperbarui: 19 November 2024 14:27470
Cilegon (19/11). Rumah Zakat berkolaborasi bersama PLN Indonesia Power menyalurkan program berbagi air kehidupan untuk warga Tembulum RW 04 Mekarsari Kec. Pulomerak Kota Cilegon.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.