Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Smart Education Menggantungkan Cita-cita Setinggi Langit

7 Maret 2016   09:59 Diperbarui: 7 Maret 2016   12:18 15 0
Sebagai seorang pendidik tentunya kita memiliki cita-cita menjadi guru teladan bagi setiap murid-muridnya. Bukan hal mudah jika kita hanya memiliki niat saja untuk menjadi guru teladan tapi memerlukan niat,usaha, dan kerja keras . Dalam pencapaiannya,kita perlu inovasi-inovasi, tekad serta didasari fondasi yang teguh. Dimulai dengan kita memiliki impian , tapi bukan sekedar impian belaka. Impian yang membuat kita mengaplikasikan kepada peserta didik kita nantinya. Yang dapat membuat peserta didik kita memiliki impian dan cita-cita bagi masa depannya kelak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun