Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Jelajah Persada, Belajar Menyenangkan di Luar Kelas

13 Maret 2018   06:58 Diperbarui: 13 Maret 2018   08:39 411 0
Pada setiap semester tahun ajaran yang berjalan di Homeschooling Persada, Jatibening Baru (Bekasi), selalu dilakukan kegiatan akademik Jelajah Persada berupa perjalanan ke berbagai tempat (museum, galeri, obyek alam terbuka, pabrik, dan lainnya) yang dapat dijadikan bahan pembelajaran bagi para  homeschooler jenjang SD, SMP, dan SMA sesuai tema edukasi yang telah ditetapkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun