Salah satu alat efektif yang dipercaya dapat mengatasi kemiskinan yaitu keuangan micro. Pemerintah juga telah mengakui hal ini dengan menentakpan tahun 2005 sebagai tahun keuangan mickro. Bahkan Kofi Annan Sekjen PBB pada tahun 2004 bertindak sebagai deklarator tahun keuangan mikro bagi seluruh negara-negara di dunia. Penetapan ini dilatar belakangi oleh keprihatinan atas besarnya angka kemiskinan di seluruh dunia. Skema keuangan micro diharapkan dapat mengentaskan kemiskinan dan secara simultan mampi menciptakan masyarakat yang memiliki tanggung jawab, produktifitas tinggi, kemandirian dan martabat.
KEMBALI KE ARTIKEL