Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Menu Seimbang sebagai Pemenuhan Gizi Tenaga Kerja

18 Maret 2021   21:03 Diperbarui: 18 Maret 2021   21:07 1887 1
Menu seimbang adalah konsumsi makanan untuk memenuhi kebutuhan tubuh akan zat gizi. Kekurangan gizi pada salah satu makanan dengan pemberian menu seimbang dapat dicukupi oleh makanan lain. Untuk itu pemberian menu seimbang dengan makanan yang beraneka ragam sangat dibutuhkan dalam memenuhi kecukupan gizi. Menu yang bergizi lengkap dan seimbang harus mengandung:

  • Bahan makanan sumber tenaga seperti nasi, roti, kentang.
  • Bahan makanan sumber zat pembangunan seperti protein hewani (telur, ikan, daging, susu, keju) dan protein nabati (tempe, tahu).
  • Bahan makanan sumber zat pengatur seperti sayuran(bayam, buncis, wotel, tomat) dan buah (pisang, pepaya, jeruk, apel).
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun