Mohon tunggu...
KOMENTAR
Nature

Hidup di Mars ? Siapa Takut!

29 Maret 2014   14:28 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:19 87 1
[caption id="attachment_301048" align="alignleft" width="240" caption="foto: www.telegraph.uk"][/caption]

Berawal dari isu pemanasan global. Umur bumi semakin menua, bumi sudah tidak sanggup lagi menampung rakyatnya. Banyak bencana alam terjadi, suhu bumi meningkat, populasi manusia semakin meningkat drastis, dan cuaca ekstrim mengancam hidup manusia. Hal ini menjadi pemicu para ilmuwan dan astronom mengeluarkan suatu gagasan yang di luar pemikiran orang. Membuat bumi kedua.

Mars adalah salah satu kandidatnya. Betul, saat ini NASA sedang melakukan penelitian mengenai planet mars. Misi mereka adalah membuat planet mars menjadi layak huni bagi manusia (bumi kedua). NASA telah memasang robot penjelajah (Curiosity) di mars untuk mengumpulkan informasi sebanyak-banyaknya mengenai keadaan di mars. Curiosity juga telah menemukan beberapa karakteristik mars yang diduga pernah ada kehidupan di mars.

[caption id="attachment_301049" align="aligncenter" width="270" caption="Curiosity (gambar: www.theatlantic.com)"][/caption]

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun