Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ruang Kelas Pilihan

Season Terbaru Anime "Boku No Hero Academia" Akan Tayang dalam Waktu Dekat

16 Maret 2021   15:37 Diperbarui: 16 Maret 2021   18:34 6024 4
Boku No Hero Academia atau My Hero Academia merupakan serial anime yang diadaptasi dari manga karya Kohei Horikoshi yang bergenre fantasi dan super power. Anime Boku No Hero Academia digarap oleh studio BONES yang juga menggarap anime Noragami serta Fullmetal Alchemist. Anime ini juga disutradarai oleh Kenji Nagasaki.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun