Pasalnya sejak dikumandangkannya program swasembada daging sapi di tahun 1995 hingga kini, ternyata pemerintah masih belum berhasil mencapai target tersebut. Kini di era pemerintahan Jokowi, pencanangan program swasembada daging sapi dibarengi dengan keinginan bahwa idealnya harga daging sapi adalah Rp 80 Ribu/Kg.
KEMBALI KE ARTIKEL