Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

Kemelut Daging Sapi

14 Juni 2016   14:26 Diperbarui: 16 Juni 2016   19:22 145 0
Beberapa hari lagi kita akan memasuki bulan suci ramadhan, pemerintah mulai rajin melakukan kampanye memasarkan daging murah, di tengah-tengah masyarakat berpenghasilan cukup di arena CRF di Jakarta, Bogor dan Bandung. Apakah kegiatan ini mampu meredam gejolak harga dan menurunkan harga daging sapi di Jabodetabek?  Selain itu, pemerintah telah memerintahkan BUMN untuk mempersiapkan impor daging sapi dari negara-negara eksportir daging terkenal bahkan juga dari negara  yang belum bebas PMK. Apakah seluruh kegiatan yang dilakukan pemerintah ini akan mampu menurunkan harga daging sapi seperti harapan Jokowi menjadi dibawah Rp. 80 ribu per kilogram pada saat Bulan Suci Ramadhan dan Lebaran tahun ini??

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun