Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Dampak Gejolak Harga Daging

23 Agustus 2015   20:29 Diperbarui: 23 Agustus 2015   20:49 692 0
Masalah harga daging sapi telah menjadi trending topik di seluruh media sosial di negeri ini, sampai-sampai presiden Jokowi pun turut membahasnya secara intensif. Seluruh lapisan masyarakat negeri ini seolah tak hentinya membicarakan kenaikan harga daging sapi yang meroket dalam sebulan terakhir pasca hari raya idul fitri. Namun dalam seminggu terakhir ini, gejolak harga daging sapi mulai mereda dan sepertinya akan berakhir. Indikasinya pedagang daging sudah mulai berdagang kembali, walaupun harga di tingkat eceran masih relatif tinggi; Mentan pun sudah bertemu dengan seluruh feedloter anggota APFINDO, demikian juga Menteri Perdagangan sudah meminta maaf kepada ‘peternak baik’.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun