Apabila kita mendengar kata senam yang melintas di pikiran ialah olahraga ringan yang menggunakan gerakan-gerakan tertentu, untuk menjaga kesehatan, kebugaran dan keindahan. Ternyata senam juga tidak hanya baik bagi kesehatan, tapi juga untuk mengoptimalkan kerja otak dan meningkatkan konsentrasi .
KEMBALI KE ARTIKEL