Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Artikel Utama FEATURED

Perbudakan Era Modern yang Semakin Memprihatinkan

1 Juni 2016   08:39 Diperbarui: 27 Januari 2022   07:24 1256 29
Angka yang baru saja dikeluarkan oleh Global Slavery Index terkait dengan perbudakan memang sangat mengkhawatirkan. Angka perbudakan dalam berbagai bentuk seperti pekerja seks, pekerja paksa, perdagangan anak, meningkat tajam jika dibandingkan dengan data tahun 2014 yang mencapai 35.8 juta namun meningkat menjadi 45,8 juta pada tahun 2016. Kejadian perbudakan yang paling banyak terjadi di wilayah Asia dan pasifik, yaitu mencapai 2/3 dari jumlah total perbudakan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun