Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

Sikap Masyarakat Australia Terhadap Indonesia Pasca Hukuman Mati

8 Mei 2015   12:35 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:15 314 6

Kemaren salah satu lembaga yang cukup dipercaya di Australia yaitu Lowy Institute for International policy kembali mengeluarkan hasil pooling nya pasca dilaksanakannya hukuman mati Bali Duo Andrew Chan dan Myuran Sukumaran. Hasil pooling sebelumnya dari lembaga ini  telah dijadikan dasar bagi pemerintah Australia menentukan sikapnyaterhadaprencana hukuman mati.

Hasil pooling terakhir pasca pelaksanaan hukuman mati menunjukkan bahwa :

  • umumnya masyarakat Australia mendukung reaksi yang diberikan oleh pemerintah Australia.Sebanyak 59% warga Australia lebih menghendaki pemerintah Australia melakukan protes yang mereka namakan dengan “private diplomatic protest”
  • Hanya 42% warga Australia menyetujui penarikan duta besar Australia untuk Indonesia
  • Hanya 28% warga Australia yang setuju dengan penghentian bantuan luar negeri Australia untuk Indonesia
  • Hanya 27% warga Australia yang menyetujui penghentian kerjasama militer Australia dengan Indonesia
  • Hanya 24% warga Australia yang setuju dengan diterapkannya sangsi ekonomi terhadap Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun