ISPA merupakan penyakit yang disebabkan oleh berbagai virus dan bakteri yang menyerang saluran pernapasan, termasuk hidung, tenggorokan, bronkus, dan paru-paru. Karena sistem kekebalan tubuhnya yang masih berkembang, Balita termasuk dalam kelompok yang rentan terhadap penyakit ini. ISPA dapat menyebabkan komplikasi serius seperti pneumonia jika tidak diobati dengan cepat. Untuk mengatasi masalah kesehatan ini Roy Prasmana Ardi dan Tim KKN merencanakan program pembentukan karakter orang tua waspada Ispa pada anak.
KEMBALI KE ARTIKEL