Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Dilema Pembangunan Kosmodrom: Lompatan Katak di Atas Tanah Papua? (Bagian I)

21 Juli 2022   15:25 Diperbarui: 21 Juli 2022   15:47 203 5
Sebagai sebuah negara yang baru tujuh dekade merdeka, Indonesia berulang kali berada diambang kebimbangan dalam menentukan arah cita-citanya. Meminjam ungkapan Soedjatmoko, Indonesia kerap terjebak dalam sebuah keadaan di mana tak dapat membedakan apa yang benar-benar dibutuhkan untuk memajukan bangsanya dengan apa yang justru hanya memberi keuntungan kepada segelintir kelompok.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun