Kota Bima -- Upacara Peringatan Hari Amal Bhakti (HAB) ke-79 Kementerian Agama Republik Indonesia Tahun 2025 tingkat Kota Bima berlangsung sukses dan lancar. Upacara dalam rangka memperingati hari lahirnya Kementerian Agama (Kemenag) digelar di Halaman Kantor Walikota Bima, Jum'at (03/01/2025) pagi ini. Bertindak sebagai Inspektur Upacara ialah Pj.Walikota Bima Drs. H. Mukhtar, MH.
KEMBALI KE ARTIKEL