Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Kritik terhadap Realisme dan Dinamika Kekuasaan: Benarkah Negara adalah Satu-satunya Aktor yang Paling Penting?

29 September 2024   09:21 Diperbarui: 29 September 2024   09:29 13 0
Dalam ilmu hubungan internasional, teori realisme telah lama menjadi lensa utama untuk memahami dinamika kekuasaan global. Realisme memandang bahwa negara adalah aktor utama dalam hubungan internasional dan berfokus pada perebutan kekuasaan antar negara dalam sistem yang dianggap anarkis dimana tidak ada aktor yang berada di atas negara. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun