Mohon tunggu...
KOMENTAR
Gaya Hidup

"Ketika Aku", Sebuah Refleksi Keadaan Sosial Masyarakat Indonesia Saat Ini

23 Februari 2017   11:44 Diperbarui: 23 Februari 2017   11:58 566 0
‘Ketika Aku’ merupakan tema dari karya seni lukis dari komunitas SERUNI (SeniRupa Kristen Indonesia) untuk menggambarkan carut marut keadaan sosial politik masyarakat Indonesia saat ini, yang justru hadir karena adanya permainan isu agama dalam kontestasi legitimasi kekuasaan.  Keadaan dimana banyak pihak di dunia ini mengejar keberuntungan material, dan mengabaikan orang-orang yang menjadi korban ketamakan mereka. Melalui karyanya, SERUNI ingin menyampaikan bahwa sesungguhnya ukuran kerohanian seseorang diukur melalui kepekaan mereka dalam meresponi penderitaan atas ketidakberuntungan mereka dalam kehidupan. Selain itu melalui karya lukis ingin kembali menyadarkan bahwa pusat dari segalanya adalah Yesus, bahkan dalam Matius 25:35 Yesus sendiri merepresentasikan dirinya sebagai sesama kita yang tidak beruntung.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun