Pendidikan karakter masih menjadi PR (pekerjaan rumah) bagi institusi pendidikan di Indonesia. Dalam pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan pada Hari Pendidikan Nasional, 2 Mei 2016, ada tiga hal yang digaris bawahi untuk membentuk manusia Indonesia yang berkualitas, yaitu karakter, kemampuan literasi, dan kompetensi.
KEMBALI KE ARTIKEL